Gabungkan Keunggulan Operasional dengan Sirkular Ekonomi, SG Gunakan Limbah Jagung sebagai Alternatif Fuel

Rembang, 10 Desember 2021- PT Semen Gresik (PTSG) melaksanakan Pengumpanan Perdana Penggunaan Energi Terbarukan Limbah Bonggol Jagung sebagai Bahan Bakar Alternatif Proses Produksi Ramah Lingkungan. Kegiatan itu dilaksanakan oleh Plt Direktur Utama SIG, Fadjar Judisiawan, bersama jajaran manajemen PTSG di area pabrik Rembang, Rabu, 8 Desember 2021.

PTSG memanfaatkan limbah bonggol jagung sebagai energi alternatif fuel atau bahan bakar guna me... Read more


Raih Omzet Rp 1 Miliar, Semen Gresik Beri Apresiasi UMKM Terkokoh di Kabupaten Rembang

Rembang, 13 Desember 2021 - PT Semen Gresik (PTSG) memberikan apresiasi dan penghargaan tertinggi kepada para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kabupaten Rembang melalui ajang UMKM Kokoh 2021. Apresiasi kepada UMKM unggul yang berhasil meraup omzet Rp 1,03 miliar dengan inovasi-inovasi brilian ini diserahkan dalam Awarding Night UMKM Kokoh di Hotel Khas Semarang, pada Kamis (9/12).

Acara penganugerahan UMKM Kokoh yang digelar secara hybrid (offline ... Read more


Peringati Hari Disabilitas, SG Fasilitasi Kebutuhan Penunjang Kemandirian Difabel

Rembang, 6 Desember 2021 - Semen Gresik (SG) Melalui Program SG Mandiri berkomitmen terus berperan dalam peningkatan martabat, hak, dan kesejahteraan para penyandang disabilitas melalui dukungan sarana dan layanan bagi kemandirian difabel.

Pada peringatan Hari Disabilitas Internasional, Jumat (3/12), Semen Gresik mengundang komunitas difabel Kabupaten Rembang dan Difabel Blora Mustika ke Rumah BUMN Rembang untuk berdiskusi penguatan kapasitas di bidang kewirausahaan.

... Read more

Ramah Lingkungan, Semen Gresik Kembali Raih Penghargaan Industri Hijau

Rembang, 01 Desember 2021 - PT Semen Gresik (PTSG) kembali meraih Penghargaan Hijau Level 5 (tertinggi) Tahun 2021 dari Kementerian Perindustrian Republik Indonesia yang diserahkan langsung oleh Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita di Jakarta, Selasa 30 November 2021. Penghargaan yang sama juga diterima perusahaan pada tahun 2019.

Penghargaan Read more