Semen Gresik Pertahankan Proper Hijau dari KLHK, Bukti Komitmen Kuat Terhadap Lingkungan

Rembang, 26 Desember 2023 PT Semen Gresik sekali lagi menunjukkan komitmen beyond compliance dalam perlindungan lingkungan & keunggulan pemberdayaan sosial setelah sekali lagi berhasil memperoleh predikat Pengelolaan Lingkungan atau Proper Hijau Tahun 2023, yang diselenggarakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Republik Indonesia.

Penghargaan PROPER Hijau diterima secara langsung oleh Direktur Operasi PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), Reni W... Baca Selengkapnya


Semen Gresik Raih Predikat Pelaksana Terbaik 2 CSR Awards 2023 dari Pemprov Jawa Tengah

Rembang, 20 Desember 2023 – PT Semen Gresik menutup tahun 2023 dengan prestasi gemilang yakni berhasil memperoleh predikat pelaksana terbaik 2 dalam ajang penghargaan CSR (Corporate Social Responsibility) Awards 2023 kategori Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah di Aula Wisma Perdamaian, Semarang (18/12).

Penghargaan diterima secara langsung oleh General Manager of Communication & Legal PT Semen Gresik, Abd... Baca Selengkapnya


Semen Gresik Raih 3 Paten dari DJKI Kemenkumham, buktikan proses bisnis dan operasional yang inovatif

Rembang, 15 Desember 2023 PT Semen Gresik berhasil memperoleh tiga hak Paten dari Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia.

Ketiga paten sederhana tersebut ialah Prob termodifikasi untuk pengambilan sampel gas pada sisi masukan tanur putar (nomor paten: IDS000006825), Alat pengatur jari-jari kontak pada motor yang menggunakan pengangkat sikat karbon (nomor paten: IDS000006824), Pelat penggerak terbelah... Baca Selengkapnya


Sukses Berdayakan Warga Sekitar, Semen Gresik Raih Tambang Mensejahterahkan Masyarakat (TAMASYA) Awards dari Dirjen Minerba Kementerian ESDM RI

Rembang, 11 Desember 2023 PT Semen Gresik Pabrik Rembang (PT Semen Indonesia Persero Tbk Site Rembang) berhasil meraih 2 penghargaan bergengsi Tambang Menyejahterakan Masyarakat (Tamasya) Award, Kinerja Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) Terbaik 2023 dari Direktorat Jenderal Mineral & Batubara Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral (ESDM) Republik Indonesia di Hotel Bidakara Jakarta (8/12). Penghargaan diterima secara langsung oleh Direktur Operasi PT Semen Gresik, Benny Ismanto.

... Baca Selengkapnya