Rembang, 18 September 2023 – PT Semen Gresik melalui tim inovasi Golden Cooler berhasil menyabet predikat tertinggi dengan peringkat Excellent pada ajang International Quality & Productivity Convention (IQPC) 2023 yang dilaksanakan di Kuala Lumpur Malaysia 4 – 7 September 2023.
IQPC 2023 merupakan ajang inovasi bergengsi bertaraf Internasional yang diikuti 92 tim dari perusahaan Nasional dan Internasional, dengan dewan juri yang ber... Baca Selengkapnya