Bantu Warga Rembang Terdampak Bencana Kekeringan Ekstrem, Semen Gresik Gandeng BPBD terjunkan 80 truk tangki dan Salurkan 400 ribu Liter Air Bersih ke 14 Desa Se-Kabupaten Rembang

Rembang, 15 September 2023 PT Semen Gresik bekerjasama dengan Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Kabupaten Rembang menyalurkan bantuan total 400 ribu liter air bersih ke sejumlah wilayah terdampak bencana kekeringan ekstrim di Kabupaten Rembang.

Baca Selengkapnya


Dukung Pengentasan Kemiskinan Ekstrim di Jawa Tengah, Semen Gresik Salurkan Rp 215 Juta untuk desa di 5 Kabupaten Jawa Tengah

Rembang, 31 Agustus 2023 PT Semen Gresik bekerjasama dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Provinsi Jawa Tengah menyalurkan bantuan senilai Rp 215 juta dalam mendukung program pengentasan kemiskinan ekstrim kepada 7 desa di 5 Kabupaten Provinsi Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya


Menyambut Sasi Suro Tahun 2023, Semen Gresik Bersilaturahmi dengan Sedulur Sikep Samin

Rembang, 20 Juli 2023 Menyambut tahun baru Islam (Suro) 1445 Hijriah, PT Semen Gresik Pabrik Rembang melaksanakan kunjungan silaturahmi sekaligus menyalurkan bantuan kepada masyarakat adat samin atau Sedulur Sikep Samin di Dusun Karangpace, Desa Klopoduwur, Kecamatan Banjarejo, Kabu... Baca Selengkapnya