Sambut Idul Adha 1442 H di Tengah Pandemi, SG Salurkan 47 Hewan Kurban untuk Masyarakat

Rembang, 19 Juli 2021- PT Semen Gresik (SG) menyalurkan total 47 hewan kurban dengan nilai ratusan juta rupiah dengan rincian 10 ekor sapi dan 37 ekor kambing dalam menyambut momen Idul Adha 1442 H kepada masyarakat Kabupaten Rembang dan Blora, pada Senin, (19/07). Proses penyaluran hewan kurban secara langsung diterima oleh kalangan pondok pesantren, organisasi keagamaan, pengurus Masjid Agung Rembang, institusi Kepolisian dan TNI, pemerintah kecamatan dan desa, hingga kelompok budaya seperti sedulur sikep d... Baca Selengkapnya


Raih Approval Rating SLI Tinggi, Bukti Keberhasilan Program Pemberdayaan Masyarakat Semen Gresik

Rembang, 16 Juli 2021- PT Semen Gresik (SG) sukses meraih hasil high approval (penerimaan yang tinggi) dalam analisis Keterlibatan Pemangku Kepentingan (stakeholder engagement) dengan skor social licence index (SLI) sebesar 3,94. Analisis ini menjadi refleksi terkait penerimaan dan kepercayaan masyarakat sekitar wilayah operasional terhadap kehadiran SG dan program-program yang telah terlaksana. Hasil skor yang diperoleh SG ini berdasarkan pengkajian yang dilakukan oleh Universitas Gadjah Mada pada pelaksanaan ... Baca Selengkapnya


Respon Cepat Penanggulangan COVID-19, SG Bagikan 12.500 Paket Prokes untuk Masyarakat Rentan

Rembang, 13 Juli 2021- PT Semen Gresik (SG) melalui pilar program SG Peduli bersinergi bersama berbagai lapisan masyarakat di Kabupaten Rembang membagikan total 12.500 paket masker, hand sanitizer, serta vitamin penunjang imun, yang disalurkan sejak Januari 2021 hingga Selasa, (13/07). Kegiatan ini menyasar masyarakat di enam desa sekitar wilayah operasional pabrik yakni Desa Kajar, Kadiwono, Tegaldowo, Pasucen dan Timbrangan (Kabupaten Rembang) dan Desa Ngampel (Kabupaten Blora) serta berbagai titik di seluruh ... Baca Selengkapnya