entry image

Semen Gresik Targetkan Emas untuk Sertifikasi Green Label

Rembang, 26 Oktober 2020- PT Semen Gresik (SG) menargetkan pencapaian level emas dalam proses sertifikasi green label product berstandar internasional. System Management Officer Semen Gresik Nurhadi mengatakan, saat ini kebutuhan produk semen bersertifikat label hijau semakin meningkat karena semakin menipis... Baca Selengkapnya


Perkuat GCG, Semen Gresik Teken MoU Bersama BPKP Jawa Tengah

Rembang, 18 November 2020- PT Semen Gresik (PTSG) sebagai bagian dari BUMN, menekankan pentingnya tata kelola pemerintahan yang bersih dan transparan. Konsistensi ini kembali diwujudkan melalui sinergi kelembagaan bersama Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Jawa Tengah melalui Penandata... Baca Selengkapnya


Pertahankan Kinerja Unggul Sistem Manajemen K3, Semen Gresik Kembali Raih Bendera Emas

Rembang, 12 November 2020 - PT Semen Gresik (SG) kembali kokoh mempertahankan  bendera emas untuk Surveillance ISO 45001:2018 dan PP No. 50 tahun 2012 tentang sistem manajemen keselamatan dan Kesehatan kerja (SMK3) dengan nilai 94,57. Kedua pencapaian ini berhasil didapatkan setelah menjalani proses ser... Baca Selengkapnya


Pjs Bupati Apresiasi Pendirian Perusahaan Patungan Semen Gresik dan BUMDes

Rembang, 17 November 2020- Upaya PT Semen Gresik untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di sekitar perusahaan, baik wilayah Kabupaten Rembang maupun Blora sangat luar biasa. Apalagi dengan pendirian perusahaan patungan yang dinamai PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (PT SMOR) yang sebagian sahamnya dimiliki oleh B... Baca Selengkapnya